Pekanbaru (pewarta.co) – Gawat, ditengah situasi yang sulit saat ini, sejumlah pejabat PTPN 5 yang berbasis di Pekanbaru malah mempertontonkan gaya hidup Hedon ( mengutamakan kesenangan) menggelar turnamen golf di Batam bersama sejumlah vendor
Itu terlihat dari medsos yudhicahyadi73 selaku SERV PTPN5, Bambang Budi Santoso dan Ahmad Gusmar seperti yang dilihat media ini, Senin (21/4/2025)
Namun Instagram Yudhi yang sebelumnya terbuka mendadak tidak dibuka
Para SERV tersebut didampingi para vendor seperti Iwan Apek, Abun dan Zunaidi
Tidak diketahui persis berapa banyak uang PTPN 5 yang dihamburkan untuk menyalurkan hobby para pejabat PTPN 5 tersebut
” Seharusnya pejabat BUMN itu tidak mempertontonkan gaya hidup hedon ditengah situasi sulit saat ini,” ujar Ridwan warga Pekanbaru kepada awak media di Pekanbaru, Senin(21/4/2025)
Ridwan curiga para pejabat itu menggandeng vendor- vendor tersebut untuk membantu pembiayaan turnamen golf para SERV di Batam.” Mereka menggelar turnamen kok mesti bawa vendor.Ada apa? tanya Ridwan lagi.
Menurut sumber, para vendor itu disebut yang menguasai seluruh pekerjaan dilingkungan PTPN 5.” Para vendor itu merupakan orang kepercayaan para SERV tersebut, ” ujarnya
Selain vendor peliharaan tersebut, tidak ada celah bagi vendor lain untuk bisa masuk ke PTPN5.”Kalau pun ada proyek dilakukan secara terbuka, itu hanya formalitas saja, yang menang pasti vendor itu- itu saja,” jelasnya
SERV Bambang Budi Santoso saat dihubungi via ponselnya di 0811751xxx tidak menjawab.Dikirim pesan via WhatsApp hanya dibaca tidak dibalas
Sementara vendor Abun dan Iwan Apek saat dihubungi via ponselnya juga tidak mengangkat
Humas PTPN5 yang sekarang PTPN IV Region III Anggi saat ditemui di kantornya tidak berada di tempat.Menurut stafnya Ronny dan Faisal Anggi masih berada di Medan karena sedang menghadiri pernikahan rekannya
Anggi dihubungi via ponselnya di 08117960*** tidak mengangkat
Punya Harta Rp 4,5 Miliar
Bambang Budi Santoso, salah SERV Bussines Support PTPN 5 yang punya gaya hedon ternyata memiliki harta kekayaan Rp. 4.526.819.932
Itu berdasarkan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara( LHKPN) Bambang Budi Santoso yang dilaporkan ke Komisi Pemberantasan Korupsi ( KPK) tanggal 23 Maret 2024
1. Nama : BAMBANG BUDI SANTOSO
2. Jabatan : KEPALA DIVISI SEKRETARIAT PERUSAHAAN
3. NHK : 188883 II. DATA HARTA A. TANAH DAN BANGUNAN Rp. 2.441.897.000
1. Tanah Seluas 345 m2 di KAB / KOTA KAMPAR, HASIL SENDIRI Rp. 22.425.000 2. Tanah Seluas 800 m2 di KAB / KOTA KAMPAR, HASIL SENDIRI Rp. 52.000.000
3. Tanah dan Bangunan Seluas 504 m2/260 m2 di KAB / KOTA KOTA PEKANBARU , HASIL SENDIRI Rp. 822.472.000
4. Tanah Seluas 17400 m2 di KAB / KOTA SIAK, HASIL SENDIRI Rp. 35.000.000
5. Tanah Seluas 19650 m2 di KAB / KOTA SIAK, HASIL SENDIRI Rp. 45.000.000
6. Tanah Seluas 18880 m2 di KAB / KOTA SIAK, HASIL SENDIRI Rp. 45.000.000
7. Tanah Seluas 17050 m2 di KAB / KOTA SIAK, HASIL SENDIRI Rp. 35.000.000
8. Tanah Seluas 16965 m2 di KAB / KOTA SIAK, HASIL SENDIRI Rp. 35.000.000
9. Tanah Seluas 15048 m2 di KAB / KOTA SIAK, HASIL SENDIRI Rp. 35.000.000 10. Tanah Seluas 15012 m2 di KAB / KOTA SIAK, HASIL SENDIRI Rp. 35.000.000 11. Tanah Seluas 499 m2 di KAB / KOTA KOTA PEKANBARU , HASil
SENDIRI Rp. 80.000.000
12. Tanah Seluas 474 m2 di KAB / KOTA KOTA PEKANBARU , HASIL SENDIRI Rp. 75.000.000
13. Tanah Seluas 19000 m2 di KAB / KOTA KAMPAR, HASIL SENDIRI Rp. 55.000.000
14. Tanah Seluas 20000 m2 di KAB / KOTA KAMPAR, HASIL SENDIRI Rp. 60.000.000
15. Tanah Seluas 20000 m2 di KAB / KOTA KAMPAR, HASIL SENDIRI Rp. 60.000.000
16. Tanah Seluas 20000 m2 di KAB / KOTA KAMPAR, HASIL SENDIRI Rp. 60.000.000
17. Tanah Seluas 10000 m2 di KAB / KOTA KAMPAR, HASIL SENDIRI Rp. 30.000.000
18. Tanah Seluas 19000 m2 di KAB / KOTA KAMPAR, HASIL SENDIRI Rp. 55.000.000
19. Tanah Seluas 20000 m2 di KAB / KOTA KAMPAR, HASIL SENDIRI Rp. 70.000.000
20. Tanah Seluas 20000 m2 di KAB / KOTA KAMPAR, HASIL SENDIRI Rp. 70.000.000
21. Tanah Seluas 20000 m2 di KAB / KOTA KAMPAR, HASIL SENDIRI Rp. 70.000.000
22. Tanah Seluas 20000 m2 di KAB / KOTA KAMPAR, HASIL SENDIRI Rp. 70.000.000
23. Tanah Seluas 20000 m2 di KAB / KOTA KAMPAR, HASIL SENDIRI Rp. 70.000.000
24. Tanah Seluas 20000 m2 di KAB / KOTA KAMPAR, HASIL SENDIRI Rp. 70.000.000
25. Tanah Seluas 20000 m2 di KAB / KOTA KAMPAR, HASIL SENDIRI Rp. 75.000.000
26. Tanah Seluas 20000 m2 di KAB / KOTA KAMPAR, HASIL SENDIRI Rp. 75.000.000
27. Tanah Seluas 379 m2 di KAB / KOTA KOTA PEKANBARU , HASIL SENDIRI Rp. 150.000.000 28. Tanah Seluas 20000 m2 di KAB / KOTA KAMPAR, HASIL SENDIRI Rp. 85.000.000 B. ALAT TRANSPORTASI DAN MESIN Rp. 637.500.000 1. MOTOR, HONDA VARIO SEPEDA MOTOR Tahun 2011, HASIL
SENDIRI Rp. 2.500.000
2. MOBIL, HONDA CRV TURBO Tahun 2018, HASIL SENDIRI Rp. 260.000.000
3. MOBIL, HONDA HRV 1,5 E CVT Tahun 2021, HASIL SENDIRI Rp. 275.000.000
4. MOBIL, MITSUBISHI PICK UP DOUBLE CABIN STRADA CR 2,5 A DC GLS M/T Tahun 2011, HASIL SENDIRI Rp. 100.000.000
C. HARTA BERGERAK LAINNYA Rp. 1.086.150.374
D. SURAT BERHARGA Rp.—
E. KAS DAN SETARA KAS Rp. 378.455.809
F. HARTA LAINNYA Rp.—Sub Total Rp. 4.544.003.183
III.HUTANG Rp. 17.183.251 IV. TOTAL HARTA KEKAYAAN (II-III) Rp. 4.526.819.932 (red)
Ilustrasi gedung PTPN 5 sekarang PTPN IV Region III